Senin, 23 Februari 2009

mail server

    1. Pengertian Mail server

Mail server digunakan untuk mentransfer e-mail pada jaringan TCP / IP. Mdaemon adalah software mail server yang dapat di jalankan di sebuah PC dengan sistem operasi Windows. Mdaemon sangat powerful sekali, secara sederhana dapat di gambarkan bahwa menggunakan Mdaemon kita dapat membuat server e-mail seperti Yahoo!mail atau GMail di komputer server lokal di sekolah dan memberi nama domain sesuai kehendak kita, misal user@tkj2.co.id. “user” merupakan nama kotak surat kita, “tkj2″ merupakan nama domain mail server kita, “co” adalah second level domain yang menandakan “commercial”, dan “id” adalah top level domain yang terdaftar di otoritas domain Indonesia. Tapi kali ini kita akan mencoba membuat mail server pada jaringan lokal, sehingga tidak perlu mendaftar ke otoritas domain Indonesia.

Pada kali ini kita menggunakan software Mdaemon Versi 9.5.6

sumber : http://khozinzr.wordpress.com/2008/05/29/4/

Tidak ada komentar:

my clock

pelajaran mm favorit temen-temen!!!!